Kulit buah salak ternyata sangat berkhasiat mengobati dan menurunkan penyakit diabetes kering, menstabilkan tekanan darah ( tinggi maupun rendah ).
Caranya :
- Ambillah kulit buah salak secukupnya ( jangan pakai buah ).
- Bilas dengan air sampai bersih.
- Kemudian masukkan ke dalam kuali ( jangan kuali aluminium, atau besi ).
- Tuangkan dengan ait secukupnya.
- Rebus menggunakan api kecil sekali, sampai mendidih airnya.
- Saring dan minum airnya.- Kulit salak yang sudah direbus tidak bisa dipergunakan kembali.
Sehari minum 1 liter air rebusan kulit salak. Lakukan sampai 2 minggu tanpa putus, dan kita bisa buktikan diabetes kering yang seringkali melonjak naik akan menjadi normal, dan tekanan darah akan stabil.
Silahkan di coba ...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar